Selasa, 30 Juni 2009

Rat island sekarang bebas tikus!

Alaska's Rat Island akhirnya bebas dari tikus 229 tahun setelah kapal jepang karam dan menjungkir balikan isinya dan menimbulkan serangan tikus di daerah terpencil di kepulauan Aleutian, akibatnya jumlah populasi burung berkurang. Aneh ya,padahal namanya aja “pulau tikus” tapi sekarang udah bebas tikus! inilah foto rat island



Setelah menebarkan racun ke kepulauan tersebut dengan helicopter selama beberapa minggu, ga ada lagi tanda2 kehidupan tikus disana, dan populasi burung pun membaik. Tentu aja habisnya populasi tikus itu ga akan ngeganggu rantai makanan di pulau itu,soalnya aslinya pulau itu memang ga ada tikusnya.

tikus-tikus itu sudah menguasai kepulauan itu sejak 1780, diawali dengan karamnya kapal jepang dan meneror semua populasi burung (kecuali burung-burung besar) di sana. Jenis tikus yang menyerang pulau itu adalah tikus coklat, atau tikus norwegia. Nah setelah dipertimbangkan buat menyudahi serangan tikus itu selama beratus-ratus tahun,akhirnya di ambilah tindakan. Konservasi lingkugan dan kepulauan US dan pemerintah US akhirnya bekerja sama untuk mengadakan proyek senilai $2.5 miliar untuk menanggulangi tikus2 ini.



Sekarang,spesies burung-burung seperti Aleutian cackling geese, ptarmigan, peregrine falcons, dan black oystercatchers bisa bertelur dengan aman lagi. Sebenarnya, terlalu cepat juga mengatakan kalau rat island itu udah bebas tikus. Tetap ada kemungkinan kalau masih ada tikus yang hidup. Untuk memastikannya,pulau itu harus dimonitor selama 2 tahun. 2 tahun?? Lama amat...


Sumber: http://www.reuters.com/news/oddlyEnough

blog ini juga menyediakan fitur flash game download ! klik disini untuk lihat game-game nya

Tidak ada komentar: